PENGARUH VIDEO ANIMASI TERHADAP PERILAKU MAKAN PADA ANAK PRASEKOLAH YANG MENJALANI HOSPITALISASI DI RUANG ANAK RSUD DR SOEDARSO PONTIANAK
Abstract
ABSTRACT
Hospitalization is a special or emergency situation that requires a child to remain in the hospital and get treatment from a doctor until allowed to return home. The purpose of this study was to identify the effect of animated videos on eating behavior of preschool children undergoing hospitalization in the Children's Room of RSUD dr. Soedarso Pontianak. The design of this study was a quasi experiment, the population of this study was parsekolah children with a sample size of 68 respondents divided into 34 intervention groups and 34 control groups The sampling technique was consecutive sampling. The instrument used was the CEBQ questionnaire, univariate data analysis using mean distribution, bivariate analysis using paired t-test for the same group and independent t- test for different groups. The mean eating behavior of the control group pre test and post test was -0.16. The paired t-test results obtained a p-value of 0.000 and the independent t-test results with a p-value of 0.000. The conclusion of this study is that there is an effect of animated videos on the eating behavior of preschool children who undergo hospitalization in the Children's Room of RSUD dr. Soedarso Pontianak. There is an influence of animated videos on the eating habits of preschool children.
ABSTRAK
Hospitalisasi adalah keadaan khusus yang mengharuskan seorang anak tetap di rumah sakit dan mendapatkan perawatan dari dokter sampai diperbolehkan kembali ke rumah. Tujuan penelitian ini adalah untuk mengidentifikasi pengaruh video animasi terhadap perilaku makan anak prasekolah yang menjalani hospitalisasi di Ruang Anak RSUD dr Soedarso Pontianak. Desain penelitian ini adalah quasi experiment, populasi penelitian ini adalah anak prasekolah dengan besar sampel 68 responden yang terbagi 34 kelompok intervensi dan 34 kelompok kontrol. Teknik sampling penelitian ini adalah consecutive sampling. instrumen yang digunakan adalah kuesioner CEBQ, analisis data univariat menggunakan distribusi rerata, analisis bivariat menggunakan paired t-test dan independent t-test. Hasil penelitian ini didapatkan rerata perilaku makan pre test dan post test -0,16. Hasil uji paired t-test didapatkan p-value 0,000 dan hasil uji independent t-test dengan p-value 0,000. Pada penelitian ini terdapat pengaruh video animasi terhadap perilaku makan anak prasekolah yang menjalani hospitalisasi di ruang anak RSUD dr Soedarso Pontianak. Terdapat pengaruh video animasi terhadap perilaku makan anak pra-sekolah.
Kata kunci: Hospitalisasi, Perilaku Makan, Video Animasi
Full Text:
PDFReferences
Fassah, D. R., & Retnowati, S. (2023). Hubungan Antara Emotional Distress Dengan Perilaku Makan Tidak Sehat Pada Mahasiswa Baru. Jurnal Kesehatan Tambusai, 4(3), 3856–3861.
Fatmawati, L., Syaiful, Y., & Ratnawati, D. (2019). Pengaruh Audiovisual Menonton Film Kartun Terhadap Tingkat Kecemasan Saat Prosedur Injeksi Pada Anak Prasekolah. Journal of Health Sciences, 12(02), 15–29. https://doi.org/10.33086/jhs.v12i02.996
Fuadah, D. Z., & Sulis, D. R. (2021). Perbedaan Dampak Hospitalisasi Pada Anak Prasekolah Yang Didampingi Orang Tua Dan Selain Orang Tua. Journal Center of Research Publication in Midwifery and Nursing, 4(2), 13–22. https://doi.org/10.36474/caring.v4i2.177
Ginanjar, M. R. (2023). Pengaruh Terapi Bermain Dengan Media Scrapbook Terhadap Kecemasan Anak Usia Prasekolah Yang MengalamiHospitalisasi. MaskerMedika,11(2), 395–402. https://doi.org/10.52523/maskermedika.v11i2.579
Hernita. (2024). bunga rampai keperawatan anak. Media Pustaka Indo
Mar’ah, E. M. (2019). Perilaku Makan pada Anak Usia Prasekolah di Perkotaan. Unair News. https://news.unair.ac.id/2019/11/07/perilaku-makan-pada- anak- usia-prasekolah-di-perkotaan/?lang=id
Novitasari, S., Weti, W., Ferasinta, F., & Wati, N. (2021). Penerapan Atraumatik Care: Audiovisual terhadap Penurunan Kecemasan pada Anak Usia Prasekolah. JurnalKeperawatan Silampari, 5(1), 207–213.
Nugraheningsih, G., & Saputro, Y. A. (2020). Hasil Pengabdian Pada Masyarakat Pelatihan Senam Aerobik Untuk Meningkatkan Kebugaran Jasmani. KoPeN…,108111
Nurhayati, N., & Wahyuna, L. (2021). Hubungan mekanisme koping orang tua dengan dampak hospitalisasi pasca operasi pada anak prasekolah di Ruang Rawat Inap Raudhah 2 BLUD RSU dr. Zainoel Abidin Banda Aceh. Jurnal SAGO Gizi DaKesehatan 2(2),191.https://doi.org/10.30867/gikes.v2i2.674
Nurhayati, S. (2020). story telling dalam upaya meningkatkan kooperatif anak usia pra sekolah yang dirawat di ruang anak rs. al irsyad surabaya. (Doctoral dissertation, Universitas Muhammadiyah Surabaya).
Padila, P., Agusramon, A., & Yera, Y. (2019). Terapi Story Telling dan Menonton Animasi Kartun terhadap Ansietas. Journal of Telenursing (JOTING), 1(1), 51–66. https://doi.org/10.31539/joting.v1i1.514
Prasetia, Y., Utami, T., & Ma’rifah, A. R. (2022). Hubungan Family Centered Care Dengan Stress Hospitalisasi Pada Anak Usia Pra Sekolah Di Rsud Ajibarang Banyumas. Jurnal Cakrawala Ilmiah, 2(4), 1347–1356. https://doi.org/10.53625/jcijurnalcakrawalailmiah.v2i4.4322
Reksodiwiryo, R. S. T., Tahun, P., Hamdanesti, R., Oresti, S., Amanda, R., Dilna, D. A., & Padang, R. S. T. R. (2022). Terapi Bermain dengan Media Menonton Video Animasi Kartun pada Anak Usia Prasekolah yang Menjalani Hospitalisasi di Play Therapy by Watching Cartoon Animated Videos Media for Preschool Age Children Undergoing Hospitalization in. Jurnal Pengabdian Ilmu Kesehatan, 1(1), 17–21.
Rukmasari, E. A., Ramdhanie, G. G., &Nugraha, B. A. (2019). Asupan Nutrisi dan Status Gizi Pada Anak Dengan Hospitalisasi. Jurnal Keperawatan BSI, VII(1), 32– 41.
Saputra, R. (2023). Aplikasi Edukasi Teknik Senam Yoga Berbasis Android. Jurnal Informatika Dan Rekayasa Perangkat Lunak, 3(4), 453–461. https://doi.org/10.33365/jatika.v3i4.2450
Seran, M. Y. (2019). Pengaruh Terapi Bermain Slime Terhadap Respon Biologis, Psikologis, dan Perilaku Makan pada Anak Preschool yang Menjalani Hospitalisasi di Ruang Dahlia RSUD MGR. Gabriel Manek, SVD Atambua Quasi Experimental Studi. Skripsi thesis, Universitas Airlangga.
Smith, L. (2021). Psychosocial and physical factors associated with appetite of children during hospitalization. In University of Cincinnat iProQuest Dissertations& heses. http://repositorio.unan.edu.ni/2986/1/5624.pdf%0Ahttp://fiskal.kemenkeu.go.id /ejournal%0Ahttp://dx.doi.org/10.1016/j.cirp.2016.06.001%0Ahttp://dx.doi.org/1 0.1016/j.powtec.2016.12.055%0Ahttps://doi.org/10.1016/j.ijfatigue.2019.02.00 6%0 Ahttps://doi.org/10.1
Sunarti, S., & Ismail, Y. (2021). The Effect of Story Telling on Anxiety in Preschool Children in the Action of Infusion at Bhayangkara Hospital Makassar. An Idea Health Journal ISSN, 1(01), 43–47.
Supriadi, E., & Widani, N. luh. (2024). Pengaruh psikoedukasi Terhadap Resiliensi dan kualitas hidup pasien gagal ginjal kronik: kajian literatur. Jurnal Penelitian Perawat Profesional, 6, 1027–1034.
Vanny, T. N. P., Agustin, W. R., & Rizqiea, N. S. (2020). Gambaran Ketakutan Anak Usia Prasekolah Akibat Hospitalisasi. Jurnal Keperawatan ’Aisyiyah, 7(2), 13–17. https://doi.org/10.33867/jka.v7i2.209
Widyahabsari, D., Aka, K. A., & Zaman, W. I. (2023). Media Video Animasi Materi Bangun Ruang. SeminarNasional Pendidikan Dan Pembelajaran, 587–594.https://proceeding.unpkediri.ac.id/index.php/semdikjar/article/view/385 6/2702
DOI: https://doi.org/10.30602/sjnr.v7i1.1827
Article Metrics


Refbacks
- There are currently no refbacks.
Copyright (c) 2025 Scientific Journal of Nursing Research

This work is licensed under a Creative Commons Attribution-ShareAlike 4.0 International License.
Indexed by:
View My Stats