SIKAP, KETERPAPARAN INFORMASI DAN DUKUNGAN SUAMI MERUPAKAN DETERMINAN PERILAKU WANITA USIA SUBUR DALAM DETEKSI DINI KANKER SERVIKS

Rahayu Budi Utami, Emy Yulianti

Abstract


Latar Belakang: Kanker serviks menjadi salah satu masalah utama pada kesehatan perempuan di dunia. Kunci keberhasilan program pengendalian kanker serviks adalah skrining. Pelaksanaan skrining belum berjalan secara optimal. Tujuan: Untuk mengidentifikasi determinan perilaku WUS dalam deteksi dini kanker serviks dengan metode IVA di Kota Pontianak. Metode: Jenis penelitian observasional analitik, desain cross sectional. Populasi adalah WUS yang berusia 30-50 tahun yang tinggal di Kota Pontianak.  Jumlah sampel  120 orang. Teknik sampling quota sampling. Uji hipotesis yang digunakan  adalah chi square dengan kemaknaan 95%. (α=5%). Analisis mutivariat menggunakan regresi logistik. Hasil : Terdapat perbedaan yang bermakna antara sikap (OR=16.72; 95% CI=2.06-135.19; p=0.008), keterpaparan informasi/media (OR=2,69; 95% CI=1.04-6.89; p=0.039) serta dukungan suami (OR= 3,; 95% CI=1,28-7,47; p=0,012) terhadap perilaku WUS untuk pemeriksaan IVA. Tidak terdapat perbedaan yang bermakna antara pengetahuan (OR= 0.42; 95% CI=0.16-1.07; p=0.071),pendidikan (OR=0.49; 95% CI=0.11-2.14; p=0.343), umur (OR= 0.37; 95% CI=0.13-1.02; p=0,054), pekerjaan ibu (OR= 1.38; 95% CI=0.46-4.14; p=0,568), serta dukungan tenaga kesehatan (OR= 0,75; 95% CI=0,28-2,03;p=0,578) terhadap perilaku WUS untuk pemeriksaan IVA. Kesimpulan: Determinan perilaku Wanita Usia Subur (WUS) dalam deteksi dini kanker serviks dengan metode IVA di kota Pontianak adalah sikap, keterpaparan informasi/media, dan dukungan suami.


Full Text:

PDF

References


Azis, F. dkk. 2009. Buku Acuan Nasional Onkologi Ginekologi. Yayasan Bina Pustaka Sarwono Prawirohardjo. Jakarta.

Ali Waiswa1, Ronald Nsubuga1, Margret Muwasi1, Isaac Kimera1, Geofrey Ndikabona1, Tang D. Tusingwire1, Maghanga Mshilla2, Emilio Ovuga3, Peter Akera4 1Fakultas, 2017. Knowledge and Attitude towards Cervical Cancer Screening among Females Attending out Patient Department in Health Centre IIIs in Oyam District. Open Journal of Preventive Medicine, 2017, 7, 55-62 http://www.scirp.org/journal/ojpm ISSN Online: 2162-2485 ISSN Print: 2162-2477

Delia, W. 2010. Pembunuh Ganas Itu Bernama Kanker Serviks. Sinar Kejora. Yogyakarta.

Depkes RI. 2009. Buku Acuan Pencegahan Kanker Seviks Dan Payudara. Jakarta.

Dinkes Provinsi Kalbar, 2015. Profil Kesehatan

Provinsi Kalimantan Barat 2014. Pontianak.

Everlyne N Morema1, Harrysone E Atieli1, Rosebella O Onyango1, Joyce H Omondi2 and Collins Ouma3* 2014. Determinants of Cervical screening services uptake among 18–49 year old women seeking services at the Jaramogi Oginga Odinga Teaching and Referral Hospital, Kisumu, Kenya. BMC Health Services Research 2014, 14:335 http://www.biomedcentral.com/1472-6963/14/335

Giuontoli & McCormick. 2011. Editor Shockney & Shapiro. Panduan Untuk Penderita Kanker Serviks. PT. Indeks. Jakarta. Terjemahan dari Acitra Yuan. 2011. Patients’ Guide to Cervical Cancer. Johns Hopkins University.

Kemenkes RI, 2014. Profil Kesehatan Indonesia 2013. Kemenkes RI. Jakarta.

Kemenkes RI, 2015 a. Panduan Nasional Gerakan Pencegahan Dan Deteksi Dini Kanker Leher Rahim Dan Kanker Payudara. Kemenkes RI. Jakarta.

Kemenkes RI, 2015 b. Peraturan Menteri Kesehatan RI Nomor 34 Tahun 2015 Tentang Penanggulangan Kanker Payudara Dan Kanker Leher Rahim. Kemenkes RI. Jakarta.

Kemenkes RI, 2016. Riset Penyakit Tidak Menular 2016 Tumor Payudara Dan Lesi Prakanker Serviks Petunjuk Pelaksanaan Pemeriksaan Buku 2. Kemenkes RI. Jakarta.

Marmi. 2015. Kesehatan Reproduksi. Yogyakarta. Pustaka Pelajar.

Mubarak. W. 2011. Promosi Kesehatan Sebuah Pengantar Proses Belajar Mengajar Dalam Pendidikan. Graha Ilmu. Yogyakarta.

Notoatmodjo, S. 2010. Promosi Kesehatan Teori Dan Aplikasinya. Rineka Cipta. Jakarta.

Notoatmodjo, S. 2012. Promosi Kesehatan Dan Ilmu Perilaku. Rineka Cipta. Jakarta.

Priyoto, 2014. Teori Sikap & Perilaku Dalam Kesehatan. Nuha Medika. Yogyakarta.

Rahayu, D.S. 2015. Asuhan Ibu Dengan Kanker Serviks. Salemba Medika. Jakarta.

Rasjidi, I. 2009. Deteksi Dini & Pencegahan Kanker Pada Wanita. Sagung Seto. Jakarta

Rohmawati, I (2011). Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku Wanita Usia Subur Dalam Deteksi Dini Kanker Leher Rahim dengan Metode IVA (Inspeksi Visual dengan Asam Asetat) Di Wilayah kerja Puskesmas Ngawen I Kabupaten Gunung Kidul Tahun 2011. Skripsi. Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia. Jakarta. Diperoleh tanggal 29 Oktober 2016 dari http://repository.ui.ac.id.

Samadi, H. P. 2011. Yes, I Know Everything About Kanker Serviks !. PT. Tiga Serangkai Pustaka Mandiri. Solo.

Setyorini, A. 2014. Kesehatan Reproduksi & Pelayanan Keluarga Berencana. In Media. Bogor.

Sunyoto, D. 2012. Statistik Kesehatan Analisis Data Dengan Perhitungan Manual dan Program SPSS. Nuha Medika. Yogyakarta.

Wawan, A. & Dewi, M. 2010. Teori Dan Pengukuran Pengetahuan, Sikap, Dan Perilaku Manusia Cetakan Pertama. Nuha Medika. Yogyakarta.

Widyastuti. Dkk. 2009. Kesehatan Reproduksi. Yogyakarta. Fitramaya.

World Health Organization (WHO). 2013. Comprehensive Cervical Cancer Prevention And Control A Healthier Future For Girls and Women. WHO. Switzerland. Diperoleh tanggal 29 Oktober 2016 dari http://www.pubmed.gov.

Yuliatin, I. S. 2011. Cegah Dan Tangkal Kanker Serviks. Tibbun Media. Surabaya.

Yuliwati, 2011. Faktor-Faktor Yang Berhubungan Dengan Perilaku WUS Dalam Deteksi Dini Kanker Leher Rahim Metode IVA Di Wilayah Puskesmas Prembun Kabupaten Kebumen Tahun 2012. Skripsi. Fakultas Kesehatan Masyarakat Universitas Indonesia. Jakarta. Diperoleh tanggal 29 Oktober 2016 dari http://repository.ui.ac.id.




DOI: https://doi.org/10.30602/jkk.v7i2.843

Article Metrics

Abstract views : 266| PDF views : 46

Refbacks

  • There are currently no refbacks.


Creative Commons License
This work is licensed under a Creative Commons Attribution 4.0 International License.